Sabtu, 25 Februari 2012

Teknologi Advance Motion Capture dibalik pembuatan Film Avatar


avatar film
Film Avatar yang kini telah meraup milyaran dollar seakan menghipnotis para penontonnya.Adegan demi adegan disajikan dengan sempurna seakan dunia dalam film Avatar  tersebut memang betul-betul ada.Tapi dibalik semua itu pembuatan film Avatar yang telah menghabiskan biaya sekitar 300 juta dollar ini tidak terlepas dengan penggunaan teknologi tinggi yang dinamakan Advance Motion Capture.
Teknologi Advance Motion Capture merupakan proses rekam gerakan dan mengkonversi gerakan kedalam bentuk model gerakan digital. proses ini diakukan untuk
merekam gerakan sang aktor dan memanfaatkan file digital yang dihasilkan untuk menggerakkan model karakter yang sudah dibuat didalam aplikasi animasi 3D. Proses ini juga mampu merekam gerakan wajah, jari tangan dan ekspresi dengan halus tergantung dari kelengkapan perangkat capturenya.
Mau lihat bagaimana para artis berakting pada proses pengambilan gambar dengan Advance Motion Capture ini, berikut gambar-gambarnya.
avatar film
avatar film
avatar film
avatar filmavatar film
avatar film
avatar film

Tidak ada komentar:

Posting Komentar